Bagaimana Cara Mencetak Tiket Bioskop yang Dibeli Secara Online?

- 5 Mei 2022, 12:28 WIB
Ilustrasi. Bagaimana Cara Mencetak Tiket Bioskop yang Dibeli Secara Online?
Ilustrasi. Bagaimana Cara Mencetak Tiket Bioskop yang Dibeli Secara Online? /

KEDUTODAY.COM – Masih bingung bagaimana caranya mencetak tiket bioskop yang telah dibeli secara online? Simak penjelasan berikut.

Saat ini, untuk pembelian tiket Bioskop dapat dilakukan secara online, namun sebelum menonton biasanya penonton bioskop diharuskan untuk mencetak tiketnya terlebih dahulu.

Cara ini sangat efisien dalam pembelian tiket karena dapat dilakukan dimanapun dan kapan saja.

Baca Juga: Jadwal Bioskop Dinoyo Malang Hari Ini, 5 Mei 2022: Doctor Strange 2 dan KKN di Desa Penari

Tapi tidak jarang masih ada yang belum tahu langkah-langkah apa saja yang harus dilakukan setelah memperoleh tiket online melalui email. Bagaimana cara mencetaknya?

Simak langkah-langkah untuk mencetak tiket bioskop online.

Untuk pencetakan tiket XXI

Menggunakan input kode manual

- Kunjungi kios MTIX yang ada di lokasi bioskop yang telah Anda pilih.

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah