Tips Bikin Daging Empuk Buat Menu Lebaran, Mudah dan Praktis!

- 1 Mei 2022, 09:55 WIB
Ilustrasi daging sapi/ tomwieden/Pixabay
Ilustrasi daging sapi/ tomwieden/Pixabay /

KEDUTODAY.COM - Saat lebaran Idul Fitri, salah satu menu yang biasa dihidangkan adalah menu daging.

Namun sayangnya, mengolah daging jika tidak tepat maka hasilnya alot dan tidak empuk.

Menu olahan daging sapi seperti atau kambing seperti rendang, sate kambing dan sebagainya bisa dimasak dengan cara di bawah ini agar hasilnya empuk.

Baca Juga: Bahan dan Resep Bumbu Sambal Goreng Kentang, Cocok dijadikan Menu Wajib Saat Lebaran

Yang terpenting adalah perhatikan saat memotong daging.

Memotong daging yang benar adalah memotong bagian serat.

1. Gunakan Alat Pemukul Daging

Metode paling mudah dalam mengempukkan daging adalah dengan menggunakan pemukul daging.

Baca Juga: Resep Opor Ayam Lebaran Anti Gagal, Jadi Hidangan Wajib Idul Fitri!, Praktis dan Mudah Dibuat!

Halaman:

Editor: Andika Saputra

Sumber: cookist.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x