Walaupun Tak Se-Wow Rumah Botol Ridwan Kamil, 6 Ide DIY dari Botol Ini Unik dan Kreatif

- 18 Juni 2022, 22:24 WIB
Rumah botol karya Ridwan Kamil.
Rumah botol karya Ridwan Kamil. /Mahasiswa.yai.ac.id

 

 

KEDUTODAY.COM - Walaupun tak seindah rumah botol Ridwan Kamil, ide DIY dari botol plastik bekas ini unik dan kreatif.

Untuk membuat kerajinan ini hanya diperlukan beberapa saja, tidak seperti rumah botol Ridwan Kamil yang menghabiskan 30.000 buah.

Dengan kerajinan ini paling tidak sudah ikut serta melakukan daur ulang seperti halnya rumah botol Ridwan Kamil.

Dengan mendaur ulang maka beban di planet ini akan berkurang dan menyelamatkan hewan laut dan darat.

Baca Juga: Mengenal Profil Surya Paloh, ini Biodata Ketua Umum Partai Nasdem

Seperti dikutip KeduToday.com dari Camp Live Oak pada 18 Juni 2022, berikut ini 7 ide DIY dari botol plastik yang unik dan kreatif serta cocok untuk anak-anak.

Kerajinan ini memerlukan beberapa bahan selain botol dan membutuhkan pendampingan orang dewasa dalam pembuatannya.

1. Bunga botol air plastik

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x