Ternyata Love Language ada Kaitannya Dengan Psikologi, Simak 5 Penjelasannya di Sini

- 20 Agustus 2022, 20:02 WIB
Love language merupakan bahasa cinta yang ditunjukkan melalui perilaku, ternyata ada kaitannya dengan psikologi, ini faktanya.
Love language merupakan bahasa cinta yang ditunjukkan melalui perilaku, ternyata ada kaitannya dengan psikologi, ini faktanya. /Pixabay/PIRO

 

KEDUTODAY.COM - Love language merupakan bahasa cinta yang ditunjukkan melalui perilaku yang membuat seseorang merasa dicintai dan disayangi. 

Pada dasarnya, love language atau bahasa cinta adalah cara seseorang untuk mengespresikan rasa cintanya kepada orang lain. 

Banyak cara untuk meningkatkan kualitas hubungan, salah satunya adalah memperlihatkan rasa cinta dan kasih sayang melalui love language.

Love language dilakukan supaya cinta dan kasih sayang terus tumbuh dan hubungan semakin akrab. 

Baca Juga: Cara Cek Penerima PKH 2022 Lengkap dengan Langkah-Langkah dan Linknya, Segera Cek Untuk Cairkan Insentifnya 

Tetapi tidak semua pribadi yang terlibat dalam satu hubungan mampu menggambarkan rasa cinta dan sayang pada pasangannya melalui love language yang dimiliki.

Love language tidak hanya membahas tentang hubungan romantis, bahasa cinta ini dapat diaplikasikan ke berbagai jenis hubungan seperti hubungan keluarga, pertemanan atau persahabatan.

Dilansir KeduToday.com dari Jurnal Psikologi Ilmiah, love language atau yang disebut bahasa cinta manusia memiliki 5 jenis yaitu Receving Gift (menerima hadiah), Acts of Service (menerima bantuan), Physical Touch (mendapatkan sentuhan fisik), Words of Affirmation (mendapatkan pujian), dan Quality Time (menghabiskan waktu bersama- sama).

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat

Sumber: uagc.edu


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah