Profil dan Biodata Kukuh Prasetya Kudamai, Pencipta Lagu Mendung Tanpo Udan yang Sempat Viral dan Booming

- 31 Oktober 2022, 19:34 WIB
Profil dan Biodata Kukuh Prasetya Kudamai, Pencipta Lagu Mendung Tanpo Udan yang Sempat Viral dan Booming
Profil dan Biodata Kukuh Prasetya Kudamai, Pencipta Lagu Mendung Tanpo Udan yang Sempat Viral dan Booming /Instagram.com/kukuh_prasetya_kudamai

KEDUTODAY.COM - Simak profil dan biodata Kukuh Prasteya Kudamai, pencipta lagu Mendung Tanpo Udan yang sempat viral.

Lagu Mendung Tanpo Udan pernah populer di kalangan masyarakat, lagu dengan lirik Bahasa Jawa ini berhasil mencuri perhatian.

"Awakdewe tau duwe bayangan, besok yen wis wayah omah-omahan, aku moco koran sarungan, kowe belonjo dasteran…"

Baca Juga: Profil dan Biodata Markis Kido, Legenda Bulutangkis Indonesia yang Telah Berpulang

Tampaknya hampir semua orang kini pernah mendengar penggalan lirik yang sempat viral di berbagai tempat dan dunia maya.

Meski menggunakan lirik Bahasa Jawa namun banyak warganet yang mengetahui secara pasti arti kesedihan yang mendalam pada liriknya.

Lagu Mendung Tanpo Udan berhasil melambung setelah dibawakan oleh Ndarboy dan Deny Caknan, namun tak banyak orang tahu bahwa pemilik lagu ini adalah Kukuh Prasetya Kudamai.

Kukuh Prasetya lebih dulu mengunggah lagu ini pada kanal Youtube Kukuh Prasetya Kudamai pada 12 Februari 2021 lalu.

Baca Juga: Biodata Marthino Lio, Umur, Tanggal Lahir, Akun Instagram, Hobi, dan Karir Aktor Ganteng Pemain Kadet 1947

Halaman:

Editor: Dedi Risky


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x