Berkah Jelang Ramadhan Arab Saudi, Terimakasih Jepang Tak Perlu Repot Kalahkan Cina untuk Terbang ke Qatar

- 24 Maret 2022, 19:55 WIB
Berkah jelang Ramadhan Arab Saudi, lolos Piala Dunia tanpa perlu kalahkan Cina
Berkah jelang Ramadhan Arab Saudi, lolos Piala Dunia tanpa perlu kalahkan Cina /twitter @afcasiancup

KEDUTODAY.COM- Arab Saudi benar-benar dapat berkah menjelang puasa Ramadhan Tahun 2022 ini.

Bagaimana tidak, Arab Saudi tak perlu kalahkan Cina pada Kamis 24 Maret 2022 jam 22.00 WIB di Stadion Sharjah.

Arab Saudi secara otomotis melenggang ke Piala Dunia 2022 Qatar bersama Jepang menyusul Iran dan Korea Selatan.

Baca Juga: Kalahkan Australia, Jepang Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, Ditemani Arab Saudi

Ini dipastikan usai Jepang berhasil mengalahhkan Australia dengan pertandingan yang dramatis di Stadion Australia.

Jepang singkirkan kesempatan Australia untuk mendapat tiket Piala Dunia perwakilan dari Asia.

Arab Saudi patut berterimakasih kepada Jepang atas hasil ini, telah dapat berkah menjelang Ramadhan sebelum tanding lawan Cina.

Baca Juga: Piala Dunia 2022 Qatar jadi Penampilan Terakhir Cristiano Ronaldo Bersama Portugal, Ini 5 Calon Penerusnya

Sepertinya Arab Saudi juga harus memberikan hadiah ke Kaoru Mitoma yang menciptakan dua gol sekaligus menjelang pertandingan berakhir.

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah