Begini 3 Syarat untuk Pengajuan KUR Bank Mandiri Tahun 2022, Ada 5 Jenis KUR dengan Plafon Minimal Rp10 Juta

- 20 Januari 2022, 15:30 WIB
Begini 3 syarat untuk pengajuan KUR Bank Mandiri tahun 2022, ada 5 jenis KUR dengan plafon minimal Rp10 juta.
Begini 3 syarat untuk pengajuan KUR Bank Mandiri tahun 2022, ada 5 jenis KUR dengan plafon minimal Rp10 juta. /Pixabay

Jangka Waktu KUR Khusus:

  • Kredit Modal Kerja (KMK) maksimal 4 tahun dan
  • Kredit Investasi (KI) maksimal 5 tahun

Baca Juga: 5 Zodiak ini Dinaungi Kehidupan Mewah, Kelimpahan dan Kemakmuran

Persyaratan pengajuan KUR Super Mikro, KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR Khusus di Bank Mandiri

1. Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha Mikro dan Kecil yang diterbitkan oleh RT/RW, kelurahan/desa, atau pejabat yang berwenang dan/atau surat keterangan yang dipersamakan lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundangundangan.

2. Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang dibuktikan dengan kartu identitas berupa eKTP atau Surat Keterangan Pembuatan e-KTP.

3. NPWP untuk limit diatas Rp50 Juta.

Baca Juga: 6 Cara ini Mampu Mengetahui Jika Seseorang Diam-diam Tidak Menyukai Anda

Persyaratan pengajuan KUR Penempatan Tenaga Kerja Indonesia di Bank Mandiri

1. Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang dibuktikan dengan kartu identitas berupa eKTP atau Surat Keterangan Pembuatan e-KTP.

2. Perjanjian penempatan Pekerja Migran Indonesia yang ditempatkan oleh pelaksana penempatan tenaga kerja dan/atau tenaga magang Indonesia.

Halaman:

Editor: Dedi Risky


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah