Ini Kumpulan Kutipan Para Pemimpin dan Tokoh Dunia Soal Konflik Rusia dan Ukraina. Apa Kata Amerika dan China?

- 24 Februari 2022, 20:05 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara tentang operasi militer khusus di Donbass Ukraina
Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara tentang operasi militer khusus di Donbass Ukraina /Reuters

KEDUTODAY.COM- Konflik yang terjadi antara Rusia dan Ukraina ditanggapi berbagai pihak. Inilah beberapa kumpulan kutipan para pemimpin dan tokoh dunia soal kondisi Rusia dan Ukraina. Apa Kata Amerika dan China?

Seperti dikutip Kedutoday.com melalui laman Reuters pada Kamis 24 Februari 2022. Para pemimpin dan tokoh dunia bereaksi dengan apa yang terjadi baru-baru ini di Ukraina.

Mulai dari Presiden Amerika Serikat Joe Biden, Presiden Perancis Emmanuel Macron, Perdana Menteri Inggris Borris Johnson, hingga dari Negeri China Hua Chunying.

Baca Juga: Kapan Timnas Indonesia Mulai Bertanding di Kualifikasi Piala Asia 2023? Berikut Jadwal dan Sistem Pertandingan

Konflik Rusia dan Ukraina ini menjadi genting, karena ditakutkan akan menjadi pemicu terjadinya Perang Dunia III.

Pasalnya, sejumlah negara-negara adidaya ikut aktif memantau perkembangan, hingga ada bentuk saling dukung-mendukung untuk Rusia dan Ukraina. Sehingga dikhawatirkan konflik akan meluas.

Berikut sejumlah kutipan tersebut para pemimpin dan tokoh dunia soal kondisi Rusia dan Ukraina:

Baca Juga: Boro-Boro Main di Piala Dunia 2022 Qatar, 4 Bintang Ini Tersisih Bermain di Luar Eropa Karena Dianggap Meredup

PRESIDEN RUSIA VLADIMIR PUTIN

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat

Sumber: Reuters


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x