Kenapa Selecao Selalu Cetak Pemain Bintang di Piala Dunia? Simak Fakta Menarik Brasil yang Jarang Diketahui

- 1 April 2022, 07:26 WIB
Hasil rekap Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol, Brasil berhasil mengalahkan Bolivia 4-0.
Hasil rekap Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol, Brasil berhasil mengalahkan Bolivia 4-0. /Instagram/@neymarjr

KEDUTODAY.COM- Dalam urusan sepakbola, Brasil selalu lahirkan sejumlah pemain bintang di ajang-ajang bergengsi seperti Piala Dunia.

Namun, tahukah kamu masih banyak fakta menarik soal Brasil yang jarang diketahui.

Timnas Brasil merupakan tim tersukses dalam sejarah. Brasil telah lima kali menjuarai Piala Dunia FIFA.

Tim Brasil sering dijuluki dengan nama Seleção, yang berarti ‘orang-orang yang terpilih’.

Baca Juga: Ramadhan 2022: Inilah 5 Negara dengan Waktu Puasa Terlama

Simak Fakta menarik dari Negara Brazil, berikut ini:

1. Sepakbola

Kenapa Brasil atau Selecao selalu cetak pemain bintang di Piala Dunia?

Di Negara ini bermain sepakbola sudah merupakan rutinitas wajib seperti makanan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah