Apa Itu Hari Bumi? Mengapa Kita Merayakan Hari Bumi? Ini Penjelasannya

- 20 April 2022, 11:49 WIB
Apa Itu Hari Bumi? Mengapa Kita Merayakan Hari Bumi? Ini Penjelasannya
Apa Itu Hari Bumi? Mengapa Kita Merayakan Hari Bumi? Ini Penjelasannya /Porapak Apichodilok/Pexels.com/Porapak Apichodilok

 

KEDUTODAY.COM - Apa itu Hari Bumi? Mengapa kita merayakan Hari Bumi? Jelang Hari Bumi 2022, mari pahami penjelasan dari pertanyaan tersebut.

Tahun ini menandai peringatan 52 tahun Hari Bumi yang jatuh setiap tanggal 22 April. Banyak orang, lembaga-lembaga, negara akan merayakan acara tersebut.

Hari Bumi pertama kali dirayakan secara nasional pada tahun 1970. Pada tahun 1969 terjadi tragedi tumpahan minyak besar-besaran di Santa Barbara, CA.

Baca Juga: Kartu Ucapan Selamat Hari Bumi yang Menginspirasi dan 15 Link Twibbon, Lengkap dengan Penggunaannya di Medsos

Setelah melihat dampak yang merusak lingkungan dari tragedi itu, Senator AS Gaylord Nelson mendapat inspirasi untuk menggalang dukungan nasional untuk perlindungan lingkungan dan peraturan industri yang lebih aman.

Berikut sejarah singkat Hari Bumi.

- Meskipun perayaan Hari Bumi pertama diadakan pada 22 April 1970, tetapi gagasannya diungkapkan pada tahun 1968.

- Pada tahun 1968, Layanan Kesehatan Masyarakat AS menyelenggarakan Simposium Ekologi Manusia. 

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Audacy


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x