Berbeda dengan Ratu Elizabeth II, Putri Margaret Ternyata Tidak Sekolah di Bangku Formal, Ini Alasannya

- 26 September 2022, 10:12 WIB
Berbeda dengan Ratu Elizabeth II, Putri Margaret Ternyata Tidak Sekolah di Bangku Formal, Ini Alasannya
Berbeda dengan Ratu Elizabeth II, Putri Margaret Ternyata Tidak Sekolah di Bangku Formal, Ini Alasannya /

KEDUTODAY.COM - Adik Ratu Elizabeth II yang bernama Putri Margaret, ternyata menjalani kehidupan yang jauh berbeda dengan sang kakak.

Dikenal sebagai sosok yang berparas canti, Putri Margaret harus menjalani kehidupan sesuai dengan apa yang menjadi kehendak ibunya saat itu.

Berbeda dengan kakaknya Ratu Elizabeth II, sang ibu dikenal lebih mengekang Putri Margaret karena dirinya yang dicap sebagai anak nakal dan manja saat kecil.

Tak hanya itu, ibu Putri Magaret juga tidak memberikan kesempatan kepada dirinya untuk mengenyam pendidikan di bangku formal.

Lalu apa alasannya? Berikut kisah hidup perjalanan Putri Margaret yang merupakan adik Ratu Elizabeth II.

Baca Juga: Daftar 24 Pewaris Takhta Kerajaan Inggris, Siapakah Pengganti Ratu Elizabeth II jika Meninggal?

Putri Margaret merupakan adik dari Ratu Elizabeth II dengan nama asli Margaret Rose Windsor.

Putri cantik dengan gelar kebangsawanan Countess of Snowdon ini lahir pada 21 Agustus 1930 silam.

Princess Margaret merupakan anak kedua dari Raja George VI dan Ratu Elizabeth, adik bungsu dari Ratu Elizabeth II.

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: Royal.uk


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x