5 Sejarah Kesehatan Mental di Dunia, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Purba

- 10 Oktober 2022, 11:13 WIB
5 Sejarah Kesehatan Mental di Dunia, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Purba
5 Sejarah Kesehatan Mental di Dunia, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Purba /Pixabay.com/Wokandapix/

Baca Juga: Gratis! Ini Link Tes Usia Mental Arealme Com yang Sedang Viral di Sosmed Beserta Cara Mainnya

4. Abad Ke-8

Pada abad ke-8, sejarah kesehatan mental terus berkembang dengan adanya ajaran macam-macam agama serta kepercayaan.

Sehingga, membawa nuansa positif dan memperbaiki pandangan manusia terkait penderita gangguan mental.

Agama Islam contohnya, membawa teori psikiatri serta pengobatan bagi penderitnaya.

Hal ini akhirnya membawa penemuan lebih lanjut pada sisi psikologi muslim dan juga kedokteran Islam.

Saat abad tersebut, rumah sakit psikiatri mulai muncul untuk penanganan khusus penderita gangguan jiwa di Baghdad, Rahazes, dan Persia.

Baca Juga: Apa itu Kesehatan Mental? Ini 5 Tips Mengontrol Emosi

5. Abad 20

Dari abad ke-17 sampai abad ke-20, ada banyak penemuan positif pada kesehatan mental dan penderita gangguannya.

Gangguan jiwa dianggap hanya dari sudut demonologis dan berubah menggunakan pendekatan ilmiah yang menganggap gangguan kesehatan mental adalah penyakit.

Hal ini seiring sejalan dengan adanya gerakan banyak ilmuwan yang menentang adanya pemasungan korban gangguan jiwa.

Contoh, Perancis mulai menggunakan pendekatan humanis, menjadikannya sebagai negara pelopor.

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah