Sinyal Positif, PRMN dan Promedia Siap Bersinergi Mengembangkan Banyuwangi Pasca Bertemu Bupati Ipuk

- 21 Februari 2022, 23:30 WIB
Sinyal Positif, PRMN dan Promedia Siap Bersinergi Mengembangkan Banyuwangi Pasca Bertemu Bupati Ipuk
Sinyal Positif, PRMN dan Promedia Siap Bersinergi Mengembangkan Banyuwangi Pasca Bertemu Bupati Ipuk /PRMN

KEDUTODAY.COM - Sinyal positif muncul dari pemerintah daerah Banyuwangi untuk menindaklanjuti peluang kerja sama dengan PRMN dan Promedia.

Kabar ini muncul usai pertemuan Chief Executive Officer (CEO) Pikiran Rakyat Media Network (PRMN), Agus Sulistriyono dan Bupati Banyuwangi, Jawa Timur, Ipuk Fiestiandani pada Senin, 21 Februari 2022.

Agus Sulistriyono memperkenalkan PRMN dan Promedia Teknologi, pada pertemuan di Lounge Kantor Bupati Banyuwangi tersebut.

Baca Juga: Tak Pernah Diduga, 5 Legenda Sepak Bola Ini Pernah Gagal Mengeksekusi Tendangan Penalti di Piala Dunia

Dia menjelaskan bahwa saat ini PRMN memiliki lebih dari 200 media di Indonesia, dan lebih dari 400 media yang menggunakan teknologi dari Promedia.

Pada kesempatan itu, Agus juga menjelaskan bahwa bisnis media yang dijalankan oleh PRMN dan Promedia adalah mengusung konsep gotong royong.

Dikutip KeduToday.com dari Ringtimes Banyuwangi dalam artikel berjudul Bertemu Bupati Ipuk, PRMN dan Promedia Siap Bersinergi Memajukan Banyuwangi, berikut penjelasan lengkapnya.

Konsep gotong royong atau kolaborasi itu sendiri telah berhasil diwujudkan oleh PRMN dan Promedia dengan menggandeng setiap orang yang memiliki pengalaman jurnalistik untuk diajak menjadi pengusaha media.

Baca Juga: Sukses Bikin Barcelona Apes Setiap Bertemu, 5 Pemain Ini Selalu Merepotkan Pertahanan Blaugrana Bertahun-Tahun

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah