Arti Eskalasi Penanganan Itu Apa? Simak Arti Eskalasi Penanganan yang Sedang Marak di Internet

- 6 Mei 2022, 16:05 WIB
Arti Eskalasi Penanganan Itu Apa? Simak Arti Eskalasi Penanganan yang Sedang Marak di Internet
Arti Eskalasi Penanganan Itu Apa? Simak Arti Eskalasi Penanganan yang Sedang Marak di Internet /pexels/andrea piacquadio.

KEDUTODAY.COM - Simak apa arti eskalasi penanganan yang sedang marak di internet akhir-akhir ini.

Beberapa waktu ini warganet dibuat penasaran dengan apa arti dari eskalasi penanganan yang sedang tren di media sosial.

Pada umumnya eskalasi penanganan lebih dikenal oleh pengguna aplikasi Shopee, terutama Shopee PayLater atau SPayLater.

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Harga Tiket Bioskop Plaza Lawu Madiun Hari Ini: KKN di Desa Penari dan Doctor Strange 2

Seperti diketahui, Shopee PayLater adalah satu fitur yang membuat penggunanya melakukan metode pembayaran 'Beli Sekarang Bayar Nanti'.

Fitur dalam aplikasi Shopee tersebut disediakan oleh PT Commerce Finance yang memberikan kemudahan bagi penggunanya.

Pelanggan hanya cukup melakukan pembelian seperti biasa lalu membayar dengan pilihan Shopee PayLater.

Kemudian setiap bulannya pengguna akan dikenakan biaya tagihan untuk pembayaran atas pembelian sebelumnya.

Baca Juga: Anti Ribet! Ini Cara Memesan Tiket Bioskop Online, Bisa lewat Shopee, BookMyShow dan BCA Mobile

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah