Terbaru! Informasi Penyesuaian Waktu Pelaksanaan dan Jadwal UTBK SBMPTN 2022

- 13 Mei 2022, 13:17 WIB
Ilutrasi peserta UTBK SBMPTN saat belajar. Penyesuaian wkatu UTBK SBMPTN ini jadwal terbaru dari LTMPT.
Ilutrasi peserta UTBK SBMPTN saat belajar. Penyesuaian wkatu UTBK SBMPTN ini jadwal terbaru dari LTMPT. /Tangkapan layar akun instagram/@ltmptofficial/

KEDUTODAY.COM - Simak informasi tentang penyesuaian waktu pelaksanaan dan jadwal Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau biasa disebut dengan UTBK-SBMPTN 2022 berikut ini.

Informasi terkini perihal hal tersebut disampaikan melalui Surat Edaran Tim Pelaksana LTMPT Nomor: 06/SE.LTMPT/2022 tentang Penyesuaian Waktu Pelaksanaan dan Jadwal UTBK-SBMPTN 2022 bagi pendaftar atau peserta ujian kelompok Saintek dan Soshum yang diterbitkan pada hari Senin, 9 Mei 2022.

"Halo, Calon Mahasiswa Indonesia! Terdapat sedikit perubahan untuk Kelompok Ujian Saintek dan Soshum yang dilaksanakan khusus pada hari pada Sesi Siang untuk daerah-daerah yang termasuk pada zona waktu WIB," tulis akun resmi LTMPT.

Baca Juga: Syarat Beasiswa Pendidikan Indonesia 2022

Tidak ada perubahan waktu pelaksanaan UTBK-SBMPTN seperti yang telah ditetapkan bahwa Gelombang 1 pada tanggal 17-23 Mei 2022 dan Gelombang 2 dilaksanakan 28 Mei sampai dengan 3 Juni 2022.

"Sebagaimana telah disampaikan pada awal sosialisasi, akan ada penyesuaian jadwal pelaksanaan UTBK-SBMPTN 2022 untuk beberapa wilayah terkait dengan waktu ibadah", mengutip SE LTMPT Nomor: 06/SE.LTMPT/2022.

Lebih lanjut dijelaskan bahwa mengenai Jadwal UTBK masing-masing kelompok:

Baca Juga: Profil Menteri Agama Gus Yaqut. Tempat Tanggal Lahir, Pendidikan, dan Riwayat Organisasi, dan Karirnya

1) Jadwal UTBK-SBMPTN 2022 kelompok ujian campuran tidak ada perubahan.

Halaman:

Editor: Andika Saputra

Sumber: LTMPT


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x