Berapa Kekayaan Ganjar Pranowo? Inilah Kekayaan dan Koleksi Mobil serta Motor Gubernur Jawa Tengah

- 2 Juli 2022, 13:42 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menyempatkan diri untuk bertemu dengan Habib Syech disela-sela kunjungannya.
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menyempatkan diri untuk bertemu dengan Habib Syech disela-sela kunjungannya. /

Dilansir dari laman resmi LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara) hari ini, Sabtu, 2 Juni 2022, harta kekayaan Ganjar Pranowo tercatat sebanyak Rp11.775.068.380 pada 2021.

Jumlah kekayaan Ganjar Pranowo tersebut sudah termasuk tanah dan bangunan yang senilai Rp2.625.827.000.

Kemudin harta alat transportasi dan mesin sebesar Rp1.620.000.000, dan harta bergerak lainnya sebesar Rp705.861.750, serta kas dan setara kas Rp6.823.379.630.

Baca Juga: Baru Kemarin Lamaran, Simak Profil Mutiara Annisa Baswedan, Putri dari Anies Baswedan

Tanah dan bangunan di Bogor, Purbalingga dan Sleman

Ganjar Pranowo melaporkan memiliki 8 aset tanah dan bangunan yang terletak di Bogor, Jawa Barat, Purbalingga, Jawa Tengah, dan Sleman DIY.

Ganjar Pranowo memiliki dua aset tanah dan bangunan di Bogor dengan luas 128 meter persegi serta 99 meter persegi yang masing masing senilai Rp665.827.000 dan Rp615.000.000.

Selain itu, Ganjar Pranowo juga membeli tanah dan bangunan 120 meter persegi/21 meter persegi dengan nominal sebesar Rp47 juta dan 278 meter persegi seharga Rp147 juta di Purbalingga.

Baca Juga: Jadi Sosok Panutan dan Dosen di Yogyakarta, Intip Profil dan Biodata Aliyah Rasyid Ibunda Anies Baswedan

Ganjar Pranowo juga memimili tanah warisan keluarganya di Purbalingga seluas 658 meter persegi/56 meter persegi dengan nilai Rp63 juta.

Halaman:

Editor: Andika Saputra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah