Hukum Berhubungan Suami Istri di Hari Raya Idul Adha, Buya Yahya Menjawab

- 10 Juli 2022, 15:48 WIB
Hukum Berhubungan Suami Istri di Hari Raya Idul Adha, Buya Yahya Menjawab
Hukum Berhubungan Suami Istri di Hari Raya Idul Adha, Buya Yahya Menjawab /Vlada Karpovich: https://www.pexels.com/

 

KEDUTODAY.COM - Bagaimana hukum berhubungan suami istri di hari raya Idul Adha?

Penjelasan mengenai hukum berhubungan suami istri saat hari raya Idul Adha pernah disampaikan oleh Buya Yahya.

Dalam sebuah tausiahnya, Buya Yahya menyampaikan penjelasan hukum berhubungan suami istri saat hari raya Idul Adha.

Baca Juga: Cara Membuat Steak Daging Qurban Dijamin Empuk dan Enak, Begini Caranya

Banyak umat Islam yang bertanya-tanya apa hukum berhubungan suami istri saat hari raya Idul Adha.

Hal tersebut tak terlepas karena adanya rangkaian ibadah puasa yang dijalanan sebelum merayakan Idul Adha.

Seorang jemaah Buya Yahya pernah bertanya mengenai hal tersebut, "Bagaimana hukum berhubungan suami istri saat siang hari raya? Baik di hari raya Idul Fitri, maupun di hari raya Idul Adha."

Berikut penjelasan lengkapnya, seperti yang dikutip KeduToday.com dari Portal Sulut dari artikel yang berjudul "Bolehkah Berhubungan Suami Istri saat Hari Raya Idul Adha? Ini Jawaban Buya Yahya".

 

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Portal Sulut


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x