Jadwal, Syarat, Prosedur dan Link Pendaftaran KIP Kuliah Merdeka 2022

- 24 Mei 2022, 19:32 WIB
Berikut Tata Cara Daftar KIP Kuliah Merdeka Tahun 2022, Ayo Segera Daftarkan Dirimu Sebelum Ditutup
Berikut Tata Cara Daftar KIP Kuliah Merdeka Tahun 2022, Ayo Segera Daftarkan Dirimu Sebelum Ditutup /Tangkapan layar Instagram/ @seminaran.id/

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari POM TNI 2022 Tanggal 11 Mei, Gratis dan Banyak Pilihan

Pada saat pendaftaran, siswa memasukkan NIK, NISN, NPSN dan alamat email yang valid dan aktif;
Sistem KIP Kuliah selanjutnya akan melakukan validasi NIK, NISN dan NPSN serta kelayakan mendapatkan KIP Kuliah;

Jika proses validasi berhasil, Sistem KIP Kuliah selanjutnya akan mengirimkan Nomor Pendaftaran dan Kode Akses ke alamat email yang didaftarkan;

Siswa menyelesaikan proses pendaftaran KIP Kuliah dan memilih jalur seleksi yang akan diikuti (SNMPTN/SBMPTN/SMPN/UMPN/Mandiri);

Selanjutnya, Siswa menyelesaikan proses pendaftaran di portal atau sistem informasi seleksi nasional masuk perguruan tinggi sesuai jalur seleksi yang dipilih. Proses sinkronisasi dengan sistem tersebut akan dilakukan kemudian dengan skema host-to-host.

Baca Juga: Fantastis! Gitar Kurt Cobain ‘Smells Like Teen Spirit’ Terjual Seharga Lebih dari Rp65 Milyar

Bagi calon penerima KIP Kuliah yang telah dinyatakan diterima di Perguruan Tinggi, dapat dilakukan verifikasi lebih lanjut oleh Perguruan Tinggi sebelum diusulkan sebagai calon mahasiswa penerima KIP Kuliah.

** NIK digunakan untuk memperoleh informasi tentang sosial ekonomi di Data Terpadu Kesenjangan Sosial (DTKS) Kemensos. Siswa yang tidak/belum terdaftar di DTKS harus melengkapi data ekonomi dan aset.

Link Penting KIP Kuliah Merdeka 2022

• Link masuk bagi yang sudah mempunyai akun
Klik di sini

Halaman:

Editor: Andika Saputra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah