Silsilah Anies Baswedan dan Keluarga, Ternyata Kakeknya Bukan Orang Sembarangan!

- 5 Juli 2022, 11:53 WIB
Silsilah Anies Baswedan dan Keluarga, Ternyata Kakeknya Bukan Orang Sembarangan!
Silsilah Anies Baswedan dan Keluarga, Ternyata Kakeknya Bukan Orang Sembarangan! /Arsip Konstituante Indonesia

Masa jabatan Anies Baswedan berakhir ketika Jokowi menunjuk Muhadjir Effendy sebagai penggantinya pada tanggal 27 Juli 2016.

Anies Baswedan juga merupakan cucu dari Abdurrahman Baswedan yang merupakan seorang pejuang kemerdekaan Indonesia.

Abdurrahman Baswedanpopuler dengan nama AR Baswedan yaitu seorang jurnalis dan pahlawan Nasional keturunan Arab.

Kakek Anies tersebut dikenal sebagai seorang nasionalis, jurnalis pejuang kemerdekaan Indonesia, diplomat, mubaligh, serta seorang sastrawan.

Baca Juga: Santun dan Suka Membalas Budi, Sikap Anies Baswedan Dipuji Netizen: Orang Baik Ketemu Orang Baik

Abdurrahman Baswedan menjadi anggota Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) dan juga turut aktif menyusun UUD 1945.

Abdurrahman Baswedan lahir di Surabaya pada tanggal 9 September 1908 dan meninggal 16 Maret 1986 di Jakarta.

Atas jasa-jasanya, pada November 2018 Abdurrahman Baswedan ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional oleh Presiden Joko Widodo melalui surat Keputusan Presiden Nomor 123/TK/2018.

Berikut ini silsilah keluarga Anies Baswedan.

Baca Juga: Mamah Terharu Nies!!! Doa yang Tak Pernah Putus dari Seorang Ibu untuk Anies Baswedan

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah