Lokasi dan Cara Daftar Vaksin Booster Dosis 3 di Magelang 12 Maret 2022, Simak Penjelasannya

- 12 Maret 2022, 06:20 WIB
Lokasi dan Cara Daftar Vaksin Booster Dosis 3 di Magelang 12 Maret 2022, Simak Penjelasannya
Lokasi dan Cara Daftar Vaksin Booster Dosis 3 di Magelang 12 Maret 2022, Simak Penjelasannya /https://www.instagram.com/puskesmasmagelangselatan/?hl=id

1. Sinovac: Dosis 1 usia 6-11, Dosis 2 usia 6 tahun keatas
2. AstraZeneca Dosis 1,2, dan 3 minimal usia 18 tahun
3. Membawa KTP/KK dan kartu vaksin (untuk vaksin 2 dan 3)
4. Untuk dosis 3, telah mendapatkan vaksin primer, dosis 1 dan 2 Sinovac, AstraZeneca atau Pfizer minimal 3 bulan
5. Wajib Sarapan

Demikian jadwal vaksin booster di Kota Magelang yang akan digelar hari Ini Sabut, 12  Maret 2022.

Baca Juga: Imlek 2023 Tanggal Berapa? Ketahui Juga Shio yang Melambangkan Tahun Baru Imlek 2023

Vaksinasi telah menjadi syarat beraktivitas di ruang publik dan sudah terintegrasi dengan aplikasi PeduliLindungi.

Segera pastikan untuk tidak menggunakan NIK dan nomor handphone milik orang lain saat mendaftar vaksinasi booster untuk menghindari kendala di kemudian hari.

Disclaimer: Jadwal dapat berubah tanpa pemberitahuan, jenis vaksin tergantung persediaan, dan vaksinasi booster ini akan ditutup sebelum waktunya jika kuota telah terpenuhi.***

Halaman:

Editor: Dedi Risky


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah