Jangan Lengah! Kenali Apa Itu Bipolar Affective Disorder Beserta 10 Tandanya Yang Mudah Dikenali

15 Juli 2022, 19:40 WIB
Jangan Lengah! Kenali Apa Itu Bipolar Affective Disorder Beserta 10 Tandanya Yang Mudah Dikenali //Pexels

KEDUTODAY.COM - Bipolar Affective Disorder adalah salah satu jenis penyakit mental yang ditandai dengan perubahan suasana hati.

Gangguan Afektif Bipolar adalah penyakit mental yang ditandai dengan perubahan dramatis dalam suasana hati, dan juga energi yang menyebabkan tingkat aktivitas yang tinggi.

Gangguan Afektif Bipolar adalah penyakit yang memiliki 2 fase yaitu fase manik dan fase depresi.

Baca Juga: Apa Itu Manic Bipolar? Simak 2 Fase Penyakit Mental yang Pernah Diderita Marshanda Beserta Tandanya

Gangguan Afektif Bipolar adalah penyakit mental yang tidak bisa dianggap sepele.

Dilansir KeduToday.com dari American Psychological Association, berikut penjelasan lengkap mengenai penyakit bipolar.

Bipolar merupakan penyakit mental yang ditandai dengan perubahan dramatis dalam suasana hati, dan juga energi yang menyebabkan tingkat aktivitas yang tinggi.

Penyakit mental ini juga ditandai dengan perubahan dramatis dalam suasana hati, dan juga energi yang menyebabkan tingkat aktivitas yang tinggi.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Sayang' Via Vallen yang Akan Menikah 15 Juli 2022

Menurut Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder IV-text revisi (DSM IV-TR), gangguan bipolar dibagi menjadi empat jenis yaitu gangguan bipolar I, gangguan bipolar II, gangguan siklotimia, dan gangguan bipolar yang tak dapat dispesifikasikan.

Adapun gangguan bipolar tipe I ditandai dengan fase mania berupa kegembiraan dan kesenangan yang sangat berlebihan, aktivitas yang menggebu-gebu, terlalu banyak bicara sampai penurunan kebutuhan.

Saat fase mania ini keputusan yang diambil kadang tidak rasional, seperti waktu uang dan membeli benda-benda yang sebenarnya tidak diperlukan.

Fase mania biasanya berlangsung dalam satu minggu atau lebih. Hal ini bisa diikuti dengan fase depresi.

Baca Juga: Widih! Bonge Teman Jejelinces Baru Aja Beli Mobil Baru: Berkat Kerja Keras

Sementara itu, gangguan bipolar tipe II mania, tetapi mengalami hipomania dan setidaknya mengalami satu fase depresi berat berupa berlebihan, di mana penderita mengalami kelelahan yang berlebihan, rendahnya semangat dan energi, putus asa, mengalami gangguan tidur dan adanya serangan kantuk yang tiba-tiba.

Di luar kedua tipe tersebut, ada juga tipe lainnya yaitu tipe siklotimia.

Siklotimia merupakan bentuk ringan dari gangguan bipolar yang berlangsung selama 2 tahun.

Sepertiga penderita siklotimia ini akan berkembang menjadi gangguan bipolar tipe I atau tipe II.

Ada juga gangguan bipolar yang di luar semua tipe yang diuraikan yang disebut dengan gangguan bipolar yang tidak dapat dispesifikasikan (NOS).

Baca Juga: Enggan Jadi Seleb, Jejelinces Akui Sang Nenek Melarang Dirinya Tampil di TV: Aku Mah Ngikutin Peraturan Aja 

Bipolar juga memiliki 10 tanda-tanda yang mudah dikenal di antaranya:

1. Sering Murung

2. Menjauh Dari Keramaian

3. Sedih Yang Terlalu Berlebihan

4. Perubahan Pola Makan Secara Drastis

5. Mudah Mara

6. Pikirannya Berubah Ubah

7. Kehilangan Energi Secara Drastis

8. Sulit Berkosentrasi

9. Selalu Merasa Bersalah

10. Kehilangan Minat Pada Hal Hal Yang Disenanginya

Itulah pengertian gangguan afektif bipolar beserta 10 tanda yang dikenal.

Disclaimer: Jika memiliki gejala-gejala diatas, anda bisa menghubungi melalui call center 119 extension 8, masyarakat bisa mendapatkan edukasi, konsultasi, dan pendampingan psikologi.***

Editor: Dedi Risky

Tags

Terkini

Terpopuler