5 Cara Mencegah Hepatitis Akut Pada Anak-anak, Simak Selengkapnya di Sini!

- 10 Mei 2022, 13:03 WIB
Ilustrasi gejala hepatitis akut yang misterius pada anak dan perlu diwaspadai orang tua
Ilustrasi gejala hepatitis akut yang misterius pada anak dan perlu diwaspadai orang tua /Pixabay/Vic_B

KEDUTODAY.COM - 5 cara mencegah Hepatitis akut pada anak-anak, simak selengkapnya di sini!

Kemunculan penyakit misterius yaitu Hepatitis akut pada anak-anak menyita perhatian publik di seluruh dunia.

Pasalnya, penyakit Hepatitis akut pada anak tersebut belum dapat dipastikan penyebabnya dan bisa mengakibatkan kematian.

Baca Juga: Jadwal Bioskop NSC Ciamis Mall Hari Ini dan Harga Tiketnya, Ada KKN di Desa Penari dan Doctor Strange 2

Pemeriksaan laboratorium diluar negeri telah dilakukan dan virus hepatitis tipe A, B, C, D dan E tidak ditemukan sebagai penyebab dari penyakit Hepatitis akut pada anak tersebut.

Diduga penularan Hepatitis akut pada anak menginfeksi tubuh melalui saluran pencernaan dan pernafasan.

Setelah Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan Kejadian Luar Biasa (KLB) pada kasus Hepatitis Akut yang menyerang anak-anak di Eropa, Amerika dan Asia, dan belum diketahui penyebabnya sejak 15 April 2022, kemarin.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Sejarah Korea Selatan, Macan Asia di Piala Dunia

Kementerian Kesehatan melalui Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit merespon cepat kejadian tersebut dengan mengeluarkan Surat Edaran Nomor HK.02.02/C/2515/2022 Tentang Kewaspadaan terhadap Penemuan Kasus Hepatitis Akut yang Tidak Diketahui Etiologinya (Acute Hepatitis Of Unknown Aetiology) tertanggal 27 April 2022.

Halaman:

Editor: Andika Saputra

Sumber: sehatnegeriku.kemenkes.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah