Mengenal Manic Episode Bipolar: Arti, Gejala, Perawatan dan Cara Menanganinya

- 28 Juni 2022, 18:48 WIB
Mengenal Manic Episode Bipolar: Arti, Gejala, Perawatan dan Cara Menanganinya
Mengenal Manic Episode Bipolar: Arti, Gejala, Perawatan dan Cara Menanganinya /

KEDUTODAY.COM- Manic episode atau episode manik adalah periode disaat perasaan yang dipenuhi energi. Biasanya merupakan tanda gangguan bipolar I.

Pada saat Manic episode Anda mungkin berbicara lebih cepat dari biasanya, pikiran Anda berpacu, melakukan banyak aktivitas, dan merasa seperti Anda tidak perlu banyak tidur.

Dengan kata lain, Manic episode adalah periode suasana hati yang sangat energik, bahagia, atau mudah tersinggung.

Anda mungkin merasa hebat selama Manic episode, tetapi gejala dan perilaku dapat menimbulkan risiko.

Misalnya, selama masa manic episode, Anda mungkin melakukan kegiatan yang berisiko pada kondisi anda.

Baca Juga: Marshanda Sudah Ditemukan, Kenali Apa Itu Bipolar, Penyebab, Beserta Dengan 16 Ciri-Ciri dan Gejalanya

Bisa juga tidak mampu mengkontrol dengan  menghabiskan lebih banyak uang daripada biasanya.

Atau mengambil terlalu banyak proyek tanpa waktu atau kemampuan untuk menyelesaikannya.

Apa itu Manic episode?

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat

Sumber: PsychCentral


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x