Ini Tips dan Cara Mengelola Stres Menurut Psikolog: Ternyata Ibadah Bisa Jadi Senjata Utama!

- 8 Juli 2022, 13:34 WIB
Ilustrasi seseorang yang sedang mengalami stress berkepanjangan
Ilustrasi seseorang yang sedang mengalami stress berkepanjangan /freepik

KEDUTODAY.COM - Mungkin banyak yang belum tahu bagaiman cara mengelola stres dengan baik.

Cara mengelola stres banyak dicari publik mengingat semakin banyaknya tuntutan hidup yang harus dijalani oleh seorang individu.

Lalu kira-kira bagaimana sebenarnya cara mengelola stres yang baik dan benar?

Baca Juga: Gratis! 3 Link Kondisi Kesehatan Mental, Hasil Testnya Langsung Keluar!

Berikut KeduToday.com rangkum tentang cara mengelola stres menurut Psikolog dan dari sudut pandang Psikologi.

Simak Hasil wawancara KeduToday.com dengan Dinar Sari Eka Dewi S.Psi, M.Si, Psikolog pada Sabtu, 26 Maret 2022 lalu.

Wanita yang sering disapa Dinar ini merupakan seorang Dosen di Universitas Muhammadiyah Purwokerto sekaligus seorang Psikolog di Biro Cahaya Baru.

Baca Juga: Ngga Harus Healing, Simak 8 Cara Mengelola Stres yang Perlu Kamu Ketahui, Salah Satunya dengan Olahraga

Ditemui di kediamannya di Biro Cahaya Baru, Dinar banyak memberikan tips mengelola stres dengan baik dari sudut pandang Psikologi maupun dari sudut pandangnya sebagai Psikolog.

Halaman:

Editor: Andika Saputra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah