ISTP (Virtuosos) Introvert yang Pintar, Apakah Anda Termasuk ISTP? Yuk Dalami Arti ISTP di Sini

- 14 Agustus 2022, 11:30 WIB
ISTP (Virtuosos) Introvert yang Pintar, Apakah Anda Termasuk ISTP? Yuk Dalami Arti ISTP di Sini
ISTP (Virtuosos) Introvert yang Pintar, Apakah Anda Termasuk ISTP? Yuk Dalami Arti ISTP di Sini /Tangkapan layar Yotube Sipabe

KEDUTODAY.COM - Dari keenam belas MBTI salah satu yang memiliki karakter introvert menyukai hal-hal baru (Virtuosos) adalah ISTP. 

Virtuoso (ISTP) adalah seseorang dengan ciri kepribadian introvert, observant, thinking, dan prospecting

Virtuosos (ISTP) memiliki keahlian dalam bermusik atau keahlian dalam melakukan sesuatu melalui tangannya.

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Harga Tiket Bioskop Icon Walk Tangerang Hari Ini: Pengabdi Setan 2: Communion

ISTP cenderung memiliki pola pikir individualistis, mengejar tujuan tanpa perlu banyak koneksi eksternal.

Kebanyakan orang ISTP bekerja dengan sendiri, dia tidak terlalu suka bersama banyak orang yang akan menghambat pekerjaannya.

ISTP terlibat dalam kehidupan dengan rasa ingin tahu yang tinggi dan memiliki keterampilan pribadi, memvariasikan pendekatan mereka sesuai kebutuhan.

ISTP sebagai pribadi dengan karakter yang kreatif, sangat menyukai hal baru, karena ISTP ingin mendapatkan hal-hal yang tidak dimengerti.

Baca Juga: Jadwal Bioskop Plasa Cibubur XXI Hari Ini dan Harga Tiketnya: Bullet Train dan Pengabdi Setan 2: Communion

"Saya ingin menjalani kehidupan, kehidupan yang berbeda. Saya tidak ingin pergi ke tempat yang sama setiap hari dan melihat orang yang sama dan melakukan pekerjaan yang sama. Saya ingin tantangan yang menarik," ujar Harrison Ford, aktor Hollwood.

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: 16personalities.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah