Makanan Penurun Kolesterol? Kudapan Sehat Ini Membuat Kolesterolmu Turun, Kata dr. Saddam Ismail

- 19 Juli 2022, 21:09 WIB
Ilustrasi. Makanan Penurun Kolesterol? Kudapan Sehat Ini Membuat Kolesterolmu Turun, Kata dr. Saddam Ismail
Ilustrasi. Makanan Penurun Kolesterol? Kudapan Sehat Ini Membuat Kolesterolmu Turun, Kata dr. Saddam Ismail //Pixabay/Michal Jarmoluk

KEDUTODAY.COM – Simak apa saja makanan yang termasuk penurun kolesterol yang bisa dijadikan kudapan sehat menurut dr. Saddam Ismail.

Kolesterol tinggi membuat kita khawatir untuk memakan berbagai makanan yang dianggap bisa membuat kolesterol naik atau tinggi.

Penderita kolesterol harus menjaga makanan-makanan tertentu yang membuat kolesterol naik, misalkan mentega, daging berlemak, susu, dan juga makanan yang bersantan.

Baca Juga: Bagai Pinang Dibelah Dua! Intip 5 Foto Jeje dan Fuji Ngobrol Hingga Make Up Bareng

Kemudian kudapan yang memang tidak boleh dikonsumsi oleh orang yang dengan kolesterol tinggi yang mengandung lemak trans, misalkan goreng-gorengan dan sebagainya.

Namun ada juga kudapan yang bisa membantu menurunkan kolesterol dan membuatnya menjadi normal hanya dengan makan kudapan tersebut.

Dilansir dari kanal YouTube dr Saddam Ismail, kolesterol tinggi memang dipengaruhi oleh gaya hidup dan juga pola makan setiap hari.

Baca Juga: Waspada! Kurangnya Literasi Digital Berpotensi Besar Membuat Remaja Jadi Sensitif dan Depresi, Simak Alasannya

Apalagi banyak orang yang khawatir untuk mengkonsumsi kudapan saat kolesterol kita tinggi.

Namun tidak usah khawatir lagi, kudapan sehat berikut yang bisa membuat kadar kolesterol menjadi normal atau turun sehingga jauh dari kata kolesterol tinggi.

Halaman:

Editor: Dedi Risky

Sumber: YouTube dr Saddam Ismail


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah