Berapa Kadar Kolesterol Normal Wanita Dewasa? Simak Selengkapnya di Sini Beserta 6 Penyebabnya

- 6 Agustus 2022, 14:14 WIB
Ilustrasi Kadar Kolesterol Normal Wanita Dewasa? Simak Selengkapnya di Sini Beserta 6 Penyebab kolesterol perempuan tinggi
Ilustrasi Kadar Kolesterol Normal Wanita Dewasa? Simak Selengkapnya di Sini Beserta 6 Penyebab kolesterol perempuan tinggi /Pexels/Karolina Grabowska

Sementara, kadar gula yang tinggi pada penderita diabetes dapat memicu tubuh untuk memiliki kadar LDL kolesterol yang tinggi.

3. Berat Badan

Kelebihan berat badan dapat meningkatkan trigliserida dan menurunkan HDL yang merupakan kolesterol baik. 

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Harga Tiket Bioskop Jatos Hari Ini, Sabtu 6 Agustus: Pengabdi Setan 2: Communion dan Ivanna

Penimbunan lemak ini bisa menimbulkan penyempitan saluran darah oleh pengendapan kolesterol yang menimbulkan risiko tekanan darah tinggi, jantung, dan stroke.

4. Kurang gerak atau malas berolahraga

Kurang bergerak bisa meningkatkan LDL dan menurunkan HDL. 

Kurang berolahraga atau melakukan aktivitas fisik bisa menyebabkan makanan yang masuk tidak termanfaatkan dengan baik. 

Hal tersebut akan membuat timbunan lemak pada tubuh semakin tebal dan kadar kolesterol pun akan semakin meningkat.

5. Umur dan jenis kelamin

Halaman:

Editor: Ruri Hidayat

Sumber: poltekkes.denpasar.ac.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah