Jangan Sampai Gen Z Cepat Tua, 10 Tips Mengatasi Stress Agar Terhindar Dari Gangguan Kesehatan Mental

- 13 Oktober 2022, 11:56 WIB
Ilustrasi 10 tips mengelola stress agar terhindar dari gangguan kesehatan mental.
Ilustrasi 10 tips mengelola stress agar terhindar dari gangguan kesehatan mental. /Pixabay/Tangkapan layar

Banyak hal yang dapat menyebabkan stress seperti berkabung, perceraian atau perpisahan, kehilangan pekerjaan atau masalah uang yang tidak terduga (ekonomi).

Stress terkait pekerjaan juga dapat berdampak negatif pada kesehatan mental Anda.

Orang yang terkena stress terkait pekerjaan kehilangan konsentrasi dan kualitas kerja serta hasil yang tidak maksimal alias berantakan.

Baca Juga: 5 Sejarah Kesehatan Mental di Dunia, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Purba

Apabila kita stress maka produksi hormon kortisol semakin meningkat. Peningkatan hormon tersebut akan menyebabkan tubuh bekerja semakin keras.

Energi yang dikeluarkan karena tubuh bekerja dengan keras tidak seimbang dengan energi yang dihasilkan oleh makanan yang dicerna.

Gangguan pencernaan dan mual mengakibatkan asupan makanan yang dikonsumsi berkurang sehingga berat badan bisa turun drastis.

Baca Juga: Mengenal Istilah Bipolar Disorder, Ini 6 Cara Menjaga Kesehatan Mental, Salah Satunya adalah Curhat

Mengalami stress juga mengakibatkan metabolisme dalam tubuh tidak berfungsi dengan baik.

Berikut 10 tips untuk mengatasi stress.

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Mental Health Foundation


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah